KEGIATAN PEMBERIAN PENGHARGAAN DARI PROVINSI JAWA BARAT KEPADA SEKOLAH – SEKOLAH PERAIH PRESTASI KSN FLS2N DAN KOSN TAHUN 2020
Alhamdulillah selamat untuk tim ekonomi SMADA atas nama: Muhammad Zaidan (XII MIPA 3) dan Daffa Muhammad Zidan (XII IPS 3) memperoleh Juara 1 Olimpiade Ekonomi Nasional Universitas Airlangga tahun 2020
Alhamdulillah SMADA Depok diwakili Muhammad Atpur Rafif berhasil meraih juara 2 LKIR LIPI 2020 Tingkat Nasional. Terima kasih atas dukungan dan doa warga SMADA.
Medali perunggu bidang Environmental Science di Ajang International Festival of Engineering Science and Technology (I-FEST) tahun 2020 di Tunisia
Atas Nama : 1. Faris Ramadhantyo Darmawan (XII MIPA 3) 2. Yang Jihan Shabrina (XII MIPA 4)
Selamat Untuk Siswa SMAN 2 Depok yang lolos ke
KSN (Kompetisi Sains Nasional) 2020/2021
Atas Nama :
Muhammad Alif Kurniawan, XII-MIPA-2, (Peraih Medali Perak bid. Astronomi)
Daffa Muhammad Zidan, XII-IPS-3, (Peraih Medali Perunggu Bid. Ekonomi)
Satria Rafi Ratmandhika, XII-MIPA-5, (Peraih Medali Bid. Biologi)
Zulfikar Hadzalic, XII-MIPA-5, (Peraih Medali Perunggu bid. kebumian)